Mengakses Internet
Internet merupakan singkatan dari interconnection-networking. Secara
umum dapat diartikan sebagai suatu jaringan yang dapat menghubungkan
seluruh pemakai komputer di seluruh dunia melalui suatu protokol
tertentu. Di indonesia sendiri penggunaan internet belum terlalu merata,
selain itu juga penggunaan internet di Indonesia masih sangat terbatas,
bisa dikatakan masih belum optimal, selain karena kualitas jaringan
juga mahalnya jaringan yang tersedia.
Penggunaan yang paling umum dijumpai adalah browsing, e-mail,
chatting. Sebenarnya masih banyak penggunaan internet yang lainnya yang
lebih kompleks hingga ke suatu sistem database perusahaan, perbankan dan
lainnya, tetapi disini kita belum akan membahas lebih dalam mengenai
penggunaan tersebut diatas, yang kami percaya penggunaan paling mendasar
diperlukan adalah browsing dan chatting, karena setelah menguasai kedua
hal tersebut pengguna internet dapat dengan leluasa mengembangkan
sendiri pengetahuannya melalui internet dengan tersedianya
informasi-informasi yang sangat lengkap yang secara otomatis akan sangat
mudah untuk mempelajari penggunaan internet lainnya baik dengan mencari
informasi maupun bertukar informasi dengan sesama pengguna melalui
internet.
Untuk dapat mengakses internet, ada 2 hal yang harus dimiliki
terlebih dahulu, yaitu perangkat untuk mengakses internet (komputer) dan
jaringan internet. Jika tidak memiliki keduanya, mungkin sebagai
alternatif bisa menggunakan jasa warung internet (penyewaan komputer
dengan jaringan internet terhubung) yang sudah banyak tersebar di
berbagai kota. Saat ini juga sudah cukup banyak alternatif cara untuk
terhubung ke jaringan internet, baik melalui jaringan telepon (telkom),
melalui USB modem dengan sim card ponsel baik GSM maupun CDMA dengan
berbagai pilihan paketnya hingga melalui jaringan nirkabel
(wireless/tanpa kabel) yang sering dikenal dengan sebutan wifi.
Emal:
Pengertian Email atau E-mail dapat kita ketahui dari kepanjangan Email itu sendiri. Dan kata Email atau E-mail adalah singkatan dari kata Electronic Mail atau bisa kita terjemahkan Surat Elektronik atau biasa disingkat Surel.
Fungsi Email adalah sarana untuk kirim mengirim Surat atau data berupa File Text, File Video, File Audio, File Gambar/Foto melalui jalur Internet atau Online. Yang bisa di akses melalui Komputer, Laptop, Smartphone (Android, Blackberry) dgn catatan terkoneksi dengan jaringan Internet.
Layanan Email sendiri sudah banyak tersedia di Internet, ada Layanan Email Gratis maupun juga ada Layanan Email Berbayar. Untuk mengetahui Daftar Layanan Email Berbayar atau Daftar Layanan Email Gratis anda bisa kunjungi artikel PHUTRANET dibawah ini :
Tapi sebagai pemula atau baru yang mengenal Dunia Internet seperti Phutranet cukup menggunakan Layanan Email Gratis seperti Yahoo, Gmail, Hotmail, Dan lain-lain. Atau lebih jelasnya lihat Daftar Layanan Email Gratis pada Link diatas.
Sebagai contoh Layanan Email Gratis yang PHUTRANET punya seperti dibawah ini :
- phutranet@gmail.com
- phutranet@yahoo.com
- phutranet@mail.com
- Cara Daftar Email Di Google.Com Secara Detail
- Cara Daftar Email Di Yahoo.Com Secara Detail
- Cara Daftar Email Di Mail.Com Secara Detail
Fungsi Email adalah sarana untuk kirim mengirim Surat atau data berupa File Text, File Video, File Audio, File Gambar/Foto melalui jalur Internet atau Online. Yang bisa di akses melalui Komputer, Laptop, Smartphone (Android, Blackberry) dgn catatan terkoneksi dengan jaringan Internet.
Layanan Email sendiri sudah banyak tersedia di Internet, ada Layanan Email Gratis maupun juga ada Layanan Email Berbayar. Untuk mengetahui Daftar Layanan Email Berbayar atau Daftar Layanan Email Gratis anda bisa kunjungi artikel PHUTRANET dibawah ini :
Tapi sebagai pemula atau baru yang mengenal Dunia Internet seperti Phutranet cukup menggunakan Layanan Email Gratis seperti Yahoo, Gmail, Hotmail, Dan lain-lain. Atau lebih jelasnya lihat Daftar Layanan Email Gratis pada Link diatas.
Sebagai contoh Layanan Email Gratis yang PHUTRANET punya seperti dibawah ini :
- phutranet@gmail.com
- phutranet@yahoo.com
- phutranet@mail.com
- Cara Daftar Email Di Google.Com Secara Detail
- Cara Daftar Email Di Yahoo.Com Secara Detail
- Cara Daftar Email Di Mail.Com Secara Detail